Bonus K-Responder

Disini, kami akan blak-blakan kepada Anda, untuk BONGKAR…

Rahasia Membangun Sistem Autoresponder yang Killer, Massive dan Minim Biaya  

Maulana Malik – Product Creator & Affiliate JVZOO, Panduan List Building Coach

“Recommended untuk mulai List Building”List building dan email marketing seperti makanan saya sehari-hari sejak 2010. Dan Alhamdulillah jadi salah satu jalan penjemput rizki yang masih works hingga saat ini. Bahkan ada kencenderungan meningkat dari waktu ke waktu.Jadi kalau ditanya tentang hal terpenting dalam bisnis online, tentu jawaban saya adalah “list”.Dulu saya harus jatuh bangun buat belajar list building, pindah-pindah autoresponders sampai sekarang punya beberapa sekaligus.Tapi enaknya sekarang buat teman-teman yang mau serius di bisinis online, dan beneran mau mengembangkan bisnis untuk jangka panjang, dan mau mulai list building.Mas Aditya Satriawan dan Zulfianto udah ada solusi yang bisa saya katakan “All in One Solution”Jadi buat teman-teman yang beneran mau start dari 0 di list building, bisa dibantu sama duo mastah ini dan bisa dimulai dengan software gratis!Gokil ga tuh. Saya kebetulan dapat akses dari mas Aditya Satriawan, dan screening materinya.Isinya lengkap dan mudah untuk dipraktekkan.Satu lagi yang terpenting : ilmu yang teman-teman dapat

bukan hanya teori, tapi beneran udah di praktekkan langsung sama duo mastah ini.Jadi kalau teman-teman mau belajar list building dan email marketing untuk pemula, saya sangat menyarankan teman-teman untuk mendapatkan Panduan Killer Autoresponder ini. Insya Allah ilmu list building ini Ilmu paling jadul tapi masih paling works sampai sekarang.Salam,Maulana Malik

Dewa Eka Prayoga – Dewa Selling, Founder Billionaire StoreAchmad Mulyadi – Co-Founder IDAFF

Panduannya lengkap banget, dan detail… Sejak beberapa bulan lalu sy juga mulai menggunakan salah satu tools yg disarakankan ini dan awalnya emang sulit sampe harus cari2 sendiri dan belajar sendiri ujungnya2 makan waktu lebih lama… Tapi ternyata di panduan ini jauh lebih lengkap dan mudah di pahami. Tutorial paling lengkap dan paling detail yang pernah ane punya. HIGHLY RECOMENDED banget pokonya yg mau belajar dan mulai fokus di list building karena sampe kapanpun itu istilah the money in the list tetep selalu berlaku dan menjadi andalan para internet marketing Step by stepnya detail banget, dan kualitas videonya juga TOP BGT. Buruan miliki tutorialnya dan PRAKTEK! .. Gak salah beli tutorial dan panduan super ini …

Bangun KILLER Autoresponder Anda !

Tanpa Bayar License

Tanpa Bayar Bulanan / Tahunan

Kirim ke Unlimited Subscriber

Kirim Unlimited Email

Unlimited List (Segment)

Powerfull Marketing Automation

Pembelajaran Email Marketing . Dari Newbie s/d Profesional 

Strategi Penjualan Milyaran Rupiahdengan Email Marketing

YES, SAYA MAU SEKARANG !

Email Marketing itu:  Kuno ?Nggak Works di Market Lokal ?Benarkah ??? 

Namun, sebagai Pelanggan brand-brand berikut… Saya masih sering menerima Email seperti :- Nikmati Potongan 75% untuk 5 Perjalanan… dari Uber- Belanja Pakai Pos Bebas Ongkos… dari Bukalapak- Upgrade Perlengkapan Dapur, Beli Produk Terbaru… dari Lazada- Gratis Ongkos Kirim hingga Rp. 30.000… dari Tokopedia- Undangan Event terbaru.. dari Asusdan juga masih banyak email-email lain dari brand lainnya

Ternyata… Brand besar masih banyak yang menggunakan Email Marketing, untuk :

  • Filter dan “memproses” Market, dari Cold menjadi Warm, Hot hingga bahkan Loyal Customer
  • Informasikan Promo, Produk dan Event Terbaru
  • Menjaga kedekatan dengan Pelanggan dan tetap menjaga brandnya tetap diingat… melalui Email

Ingin eksis terus dan penjualan semakin meningkat melalui Email Marketing ?

Yukk kita Lanjutkan Lebih Serius…

Dear OnlinePreneur, Saya Aditya S, memulai terjun di dunia Internet Marketing pada tengah 2014, dengan menulis di blog PanduanSukses.com. Perkenalan pertama dengan Email Marketing dimulai Awal 2015, sejak saya terapkan polanya… Penjualan saya meningkat 3x Lipat dari sebelumnya. Dan selama 2 tahun terakhir, Email Marketing memegang peranan penting dalam penjualan senilai Milyaran Rupiah saya.  

Di tahun 2015 hingga pertengahan 2016, Email Marketing sangat membantu saya dalam Me-maintain pelanggan dan memberikan edukasi produk yang efektifsehingga menghasilkan penjualan yang Massive di kontes-kontes affiliate yang saya ikuti. 

Di Akhir tahun 2016, saya mulai membangun Zuper.ID, sebuah membership pribadi dan merilis 5 Produk Web-Based Software, yaitu : Vlydio, Storabot, Send Me, ZuperPUSH, dan Storablast.Selain peran Transactional, Email Marketing efektif dalam mengedukasi produk-produk yang saya rilis tersebut, Follow Up calon pembeli dan menjalin ikatan kuat dengan pelanggan untuk melakukan Repeat Order

Email Marketing membantu secara Transactional  2100+ sales  senilai  800+ juta rupiah  dengan masa efektif promosi sekitar 2-3 bulanSelain di Bisnis Digital, saya juga gunakan email marketing untuk promosi produk fisik, di bisnis lainnya.

Namun, masih banyak saya jumpai pebisnis online yang masih enggan menggunakan email marketing, hanya karena:

  • Merasa Ribet… Menganggap Hasilnya lama, tidak instan. Harus kumpulkan list banyak dulu baru bisa jualan.Bagi Saya pribadi, ketika baru mulai dan dapat List masih 300-400an, itu sudah lumayan (bagi pemula). Semakin diatas 1000, penghasilan semakin stabil. Dan mungkin “mereka” belum tahu… kalau list semakin mengumpul… Begitu kirimkan email info produk baru…. WOW, Cash Super Instan ! 😀
  • Masih Bingung menerapkan Email Marketing di bisnisnyaMungkin kurang edukasi tentang strategi email marketing yang tepat, dan bisa jadi karena pakai tools autoresponder luar, dan kurang semangat jika harus belajar dengan bahasa inggris)
  • Masih Ragu Berinvestasi dengan biaya berlangganan
  • Menggunakan Tools Autoresponder denga Fitur Lengkap, pasti biaya bulanannya mahal banget… apalagi ada Marketing Automationnya

Memahami hal tersebut, Saya bersama partner saya, Mas Zulfianto sepakat untuk memberikan Solusi melalui produk Killer Autoresponder ini… 

Killer Autoresponder adalah sebuah Panduan dan Tutorial Membangun Sistem Autoresponder sendiri,yang memiliki fitur canggih layaknya di tools-tools yang berbayar mahal, tanpa harus keluarkan biaya bulanan (hemat biaya) untuk ngirim ke sebanyak-banyaknya subscriber dan disertai Pembelajaran lengkap step by step dari Newbie sampai Profesional menggunakan email marketing.

1. Video Panduan Lengkap Membangun Sistem Autoresponder Sendiri

Berisi 11 Video berdurasi total 2 Jam 46 Menit 55 DetikPanduan Lengkap mulai dari Instalasi, Konfigurasi, Setting CronJob, Setting SMTP Email,hingga panduan dasar penggunaan tools Autorespondernya (Buat Campaign, Ngirim Email berdasarkan segment / list-nya, Pengenalan Marketing Automation)

Fasilitas yang Anda dapatkan dari Sistem Autoresponder ini : 

  • Mengirim Unlimited Email
  • Mengumpulkan Unlimited Subscriber
  • Membuat Unlimited Lists / Segments
  • Tanpa Perlu Bayar License dan Tanpa Bayar Biaya Berlangganan
  • Track Lokasi Subscriber
  • Sistem Marketing Automation yang Powerfull
  • Import Mass Contact (Subscriber) 
  • Multiple SMTP Provider
  • Analisa “Kualitas” Subscriber
  • Email Statistics

Preview Autoresponder

Dengan Autoresponder lama yang saya pakai, Tahun 2016 saya habiskan biaya $802.5 atau senilai 10,6 Juta Rupiah untuk kirimkan 587.620 emailKarena subscriber semakin bertambah, sejak awal tahun 2017 ini, harus habiskan 1,9 jutaan rupiah tiap bulan. (Hmm… bakal habiskan 20 Jutaan lebih tahun ini jika tetap gunakan Autoresponder sebelumnya )

Setelah ikuti Video Panduan Ini, Anda tak perlu habiskan biaya berlangganan seperti Saya tahun lalu. Menghemat Banyak Biaya Anda.”

Tamam QodariFounder KampusIM.com

Ditempat lain biaya untuk autoresponder email marketing cukup mahal & Itu wajar, karena Email marketing merupakan Ilmu Marketing Online Tertua dan hingga sekarang masih Work untuk mendongkrak penjualan Online, Terbukti hampir seluruh Marketplace/ Toko online besar selalu menggunakan email marketing untuk melakukan promosi….dan Ternyata, dengan sedikit kreatifitas, kita bisa membuat autoresponder sendiri tanpa harus membayar biaya bulanan dengan fitur yang tidak kalah dengan jasa autoresponder terkenal lainya.Semua dikupas dalam killer autoresponder, Kita akan mendapatkan script autoresponder yang bisa langsung kita install di Hosting kita sendiri dan sudah dilengkapi dengan panduan yang sangat lengkap.Sangat recomended untuk anda yang ingin memulai menggunakan email marketing dengan tanpa biaya bulanan (berlanggan autoresponder)

Arif ChandraProduct Creator JVZoo, VidInstant.com

WOW K-responder benar benar menjadi SOLUSI HEMAT untuk pelaku email marketer. Benar benar membantu saya sebagai PRODUCT CREATOR & AFFILIATE di luar negeri yang berbasis EMAIL MARKETING.

ILham ZulkarnainFounder Rootpixel (Levidio)

Email Marketing adalah salah satu kunci dari bisnis online saya , pelajari email marketing dan gunakan software dari killer autoresponder , produk komplit, simple, jelas dan powerful ! Maknyus!

2. Video Strategi Marketing Automation System

Berisi 9 Video berdurasi lebih dari 1 Jam 25 MenitSaya akan sharing Teknik dan Strategi Email Marketing yang bertanggung jawab dalamPenjualan senilai Milyaran Rupiah dalam bisnis saya. Step by Step dari Newbie hingga Profesional.

Anda akan mempelajari :

  • [Mindset] Memahami karakter & kekuatan Email Marketing, sehingga berguna dalam strategi promosi kedepan 
  • [Mindset] Memahami konsep Email Marketing yang benar, sehingga memberikan Penjualan yang terus menerus bagi bisnis Anda
  • [Build The System] Alur Sistem Marketing Automation System
  • [Build The System] Menyusun Giveaway menjadi penghasil pelanggan loyal bagi bisnis Anda
  • [Build The System] Landing Page Penangkap Subscriber
  • [Build The System] Membuat Email Automation Campaign
  • [Build The System] Membentuk List yang Super Konversi
  • [Strategy] Membuat Email Anda dibaca banyak Subscriber
  • [Traffic] Strategi Melipatgandakan Subscriber dengan Organic dan Paid Traffic
  • [Studi Kasus] Open Rate Terbesar selama ber-Email Marketing

AbdillahLocal Business Mastery Coach

Saya tidak suka memberikan testimoni kalau menurut saya produknya gak bermanfaat. Strategi email marketing yang dibuat mas Aditya Satriawan ini simple dan terbukti. Saya tidak mau bilang Banyak 2x.. Anda akan merasakan buktinya.

Adhitya Tri ArifiantoFounder Digital Product Sale

Email marketing adalah ilmu yg paling powerfull menurut saya. Tapi, semua itu akan lebih powerfull jika di jalankan dg sistem automation. K-responder memberikan wawasan lebih kepada saya bahwa, email marketing automation itu sangat mudah dijalankan, bahkan oleh anda yang mungkin saat ini belum paham apa itu email marketing..

3. Video Materi Bonus

Studi Kasus: Launching Langsung Laris

Bagaimana peran Email Marketing membantu saya hasilkan Penjualan senilai 130 juta dalam 7 Hari Promosi di salah satu Launching Produk saya, tanpa reseller & tanpa affiliate. 

Studi Kasus: Formula 100 Juta

Inilah Formula yang saya gunakan di hampir setiap promo Produk Affiliate sehingga hasilkan penjualan yang Massivedan sering eksis di Leaderboard.Sejak mulai menggunakannya, tidak jarang tembus 100-200 sales dalam 1 Minggu promo.Video Studi Kasus berdurasi lebih dari 1 Jam… Membedah mulai Riset Produk, Traffic, Landing Page, After Sales, Upsell hingga Strategi Kontes Affiliate.

YES, SAYA MAU SEKARANG !

Jangan BELI dulu… sebelum baca “caci maki” di bawah ini

Kata Para Member Killer Autoresponder…

Untuk Menunjang Promosi Anda, Kami tambahkan Special Bonus berikut ini :

1

Rahasia Sukses Toko Online 

Video tutorial tentang Apa yang harus dimiliki Pebisnis toko online, tentang Mindset, Mencari Supplier, Hal-hal teknis dalam menyiapkan web toko online, Cara Mendapatkan Visitor dari Social Media, Mempromosikan Toko Online Anda di Facebook hingga Strategi meningkatkan Income Bisnis Toko Online Anda.

2

Visitor Converter Pro

Mengkonversikan visitor blog Anda menjadi Subscriber ataupun Buyer

3

WP Video Optin

Membuat Optin Pages dengan background video, Selamat Banjir Subscriber !

4

Video Optimasi SalesPage

Dalam Video Ini, Anda akan mendapatkan :

– Tips Cepat Membuat SalesPage yang Powerfull- Komposisi dan Anatomi SalesPage yang Berkonversi- Bedah SalesPage Saya untuk produk Digital dan Fisik- Tips Membuat Sales Funnel System (Sistem Penjualan yang membuat Buyer beli lebih dari 1 Produk yang ditawarkan)- Penjabaran Detail dari Artikel PanduanSukses yang berjudul:”Tips Membuat SalesPage yang bikin Visitor Kebelet Transfer”

5

Lumieres Themes

Responsive dan Powerfull WP Theme, mudah digunakan dan di-customize

Dan Khusus Untuk Anda Yang Saat Ini Melihat Offer Ini, Saya Berikan 5 Bonus Tambahan Seperti Dibawah Ini.KHUSUS UNTUK ANDA

Case Study : 400 New Subscriber dari Facebook, tanpa Ads

[Video Studi Kasus]Dapat 400+ New Subscriber GRATIS dari Facebook

Trik membuat Status Facebook yang VIRAL sehingga dapatkan 400 New Subcriber dalam waktu singkat… Gratis (Tanpa Ads) bahkan terus bertambah setiap harinya.Pada case study ini digunakan dalam Email Marketing, Anda dapat lakukan hal yang sama untuk kumpulkan Subscriber PUSH.

ZUPER LEADS

Web-based Software untuk memunculkan “Smart Optin Pop Up” di setiap page website secara Autopilot, dan memberikan Anda Leads Tertarget yang tak terbatas.

  • Sekali setting Smart Optin, akan memunculkan pop up sesuai Headline atau keterangan di page masing-masing
  • Ada 22 Template Optin yang Menarik Perhatian
  • Pilihan Animasi Pop Up 
  • Integrasi dengan Autoresponder apapun
  • Bisa tambahkan Countdown Timer di Pop Up
  • Pop Up Trigger: Exit Intent, Timer Delay, Page Load, First Click, Scroll
  • Tersedia WP Plugin untuk membantu sisipkan ke website kita
  • Ada Chat Bot untuk Lead Generation
  • ZUPER BAR

    Web-based Software untuk memunculkan “Smart Optin Pop Up” di setiap page website secara Autopilot, dan memberikan Anda Leads Tertarget yang tak terbatas.

    SOCIAL ZURVEY

    Cara Mudah Mengetahui Apa yang Diinginkan Target Market AndaMudah Digunakan, Dalam Hitungan Menit dan Hemat Biaya

    ECOVER CREATOR

    Web Software untuk membuat cover Ebook dan DVD

    Kesempatan Terbatas…

    Anda bisa beli KILLER Autoresponder dengan Sekali Bayar (LIFETIME) dan juga…

     DISKON 50% 

    Gunakan kode kupon :  ​KOLAMPIXEL 

     Paket KILLER

    Sekali Bayar

    • Full Video ​Module
    • Video Marketing Automation System
    • Video Materi Bonus

    Rp. 854.000Rp. 427.000

    » Beli Sekarang

    Paket KILLER – Platinum

    Sekali Bayar + Done For You

    • Full Video ​Module
    • Video Marketing Automation System
    • Video Materi Bonus
    • ​GRATIS HOSTING 3 BULAN
    • Done For You: Kami Instalasi dan Konfigurasikan Software Autorespondernya di Hosting Anda

    Rp. 1.254.000Rp. 627.000

    » Beli Sekarang

    Gunakan kode kupon :  ​KOLAMPIXEL 

    Lihat Selengkapnya Disini

    Frequently Asked Questions (FAQ)

    Ini yang sering ditanyakan :

    Berupa apa Produk KILLER Autoresponder ini ?

    Killer Autoresponder adalah Video Tutorial dan Panduan. 

    Apakah ini Sekali Bayar ?

    YA, Anda hanya cukup sekali bayar untuk Produk ini

    Apa Minimum Requirement Hosting yang dibutuhkan ?

    Psycal memory 1GBPHP (Magic Quotes GPC off) 5.6.19 + (including 7.0x) https://secure.php.net/Supported Databases:MySQL (InnoDB support required) 5.5.3 + https://www.mysql.com/Supported Web Servers:Apache[1] 2.x + http://www.apache.orgNginx[2] 1.0 + (1.8 recommended) http://wiki.nginx.org/Microsoft IIS[2] 7 http://www.iis.netdi Member Area, sudah kami sediakan Recommended Hosting yang murah dan sangat support

    Apa saja yang dibutuhkan disini ?

    Anda perlu siapkan Hosting atau Server untuk jalankan Autorespondernya, sisanya tinggal ikut step by step yang sudah kami jabarkan dalam video

    Apakah saya bayar lagi untuk Autorespondernya ?

    Tidak, Panduan Killer Autoresponder menggunakan Free Software yang akan Anda jalankan di hosting ataupun server Anda. Namun, autoresponder ini memiliki fitur yang lengkap dan powerfull di marketing automationnya.

    Bisa lebih dijelaskan tentang Paket Platinum ? Saya harus Pilih Paket yang mana ?

    Jika Anda ingin langsung pakai, tanpa pusing masalah instalasi dan konfigurasi software Autoresponder, silahkan beli Paket Killer – Platinum (Done For You).Untuk Paket Killer – Platinum tersebut hanya berlaku untuk instalasi di Hosting, bukan Server.

    » Beli KILLER Autoresponder Sekarang

    To Your Continue Success,

    Aditya S

    Praktisi dan Penggila Email Marketing(Founder Zuper ID & PanduanSukses)

    Zulfianto 

    Praktisi Email Marketing, Server Expert Consultant(Founder NewbieMedia)

    ALL TRADEMARKS AND LOGOS ARE THE PROPERTY OF THEIR RESPECTIVE OWNERS. THIS SITE AND THE PRODUCTS AND SERVICES OFFERED ON THIS SITE ARE NOT ASSOCIATED, AFFILIATED, ENDORSED, OR SPONSORED BY ANY BUSINESS LISTED ON THIS PAGE NOR HAVE THEY BEEN REVIEWED TESTED OR CERTIFIED BY ANY OTHER COMPANY LISTED ON THIS PAGE. THE RESULTS SHOWN ARE NOT TYPICAL AND RESULTS WILL VARY BASED ON YOUR MARKET, YOUR EFFORTS, COMPETITION AND MANY OTHER FACTORS OUTSIDE OF OUR CONTROL.

    © {tcb_current_year}. KILLER Autoresponder